Daerah

BAZNAS Takalar Salurkan 150 Paket Bagi Kaum Dhuafa

×

BAZNAS Takalar Salurkan 150 Paket Bagi Kaum Dhuafa

Sebarkan artikel ini

TAKALAR, Sekilasindonesia.id – Dihari ke 26 ramadhan, Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Takalar menyalurkan paket sembako kepada kaum dhuafa.

Sebanyak 150 paket dibagikan dengan cara berkeliling disemua Kecamatan yang berada di kabupaten Takalar sebagai wujud pertanggungjawaban BAZNAS kepada para Muzakki.

Click Here

Ust. Najamuddin sebagai salah satu komisioner BAZNAS Kabupaten Takalar berharap dengan paket yang dibagikan bisa sedikit membantu kondisi masyarakat menghadapi ibadah Idul Fitri ini , apalagi imbas pandemi masih terasa menyulitkan. Kamis, 28/04/2022.

Sedangkan Ketua Lembaga Aktivasi BAZNAS (LAB), Didit Ristadi, sebagai penanggungjawab dalam program ini berharap semoga para Muzakki diberikan kelonggaran harta dan kesehatan sehingga zakat infaq dan sedekahnya masih dipercayakan kepada BAZNAS Takalar.

Suherman Tangngaji

Eksplorasi konten lain dari Sekilas Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca

%d