Daerah

Bupati Jeneponto Hadiri Rakor DPMPTSP Bersama Kemenpan di Makassar

×

Bupati Jeneponto Hadiri Rakor DPMPTSP Bersama Kemenpan di Makassar

Sebarkan artikel ini

MAKASSAR -Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Provinsi Sulawesi Selatan rapat pertemuaan bersama Menteri Pendayagunan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (MENPAN- RB) RI Tjahyo Kumolo dan Gubernur Sulawesi Selatan Nurdin Abdullah Bersama Bupati/ Walikota Se- Sulawesi Selatan.

Kegiatan rapat ini dengan tema Mewujubkan Sulawesi Selatan yang ramah investasi dan bersih melayani. Kepala Daerah menandatangani MoU Percepatan dan Kemudahan investasi antara Gubernur di Hotel Claron Makassar, Rabu (14/10/2020).

Click Here

Nurdin Abdullah menggatakan dalam sambutanya bahwa komitmen Pemerintah Provinsi dan Kabupaten Kota untuk mewujudkan pelayanan singkat cukup 30 menit.

Hal senada yang sama disampaikan Gubernur Sulawesi Selatan, Menteri Pendayagunan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (MENPAN- RB) RI Tjahyo Kumolo mengatakan bahwa reformasi birokrasi saat ini merupakan bagian dari visi misi presiden dalam hal pelayanan masyarakat yang cepat dalam hitungan menit saja,” kata Tjahyo.

Dengan hal yang sama, Bupati Jeneponto H.Iksan Iskndar yang turut hadir dalam kegiatan tersebut mengungkapkan, bahwa kepala daerah berkomitmen dalam menyederhanakan perizinan sesuai visi dan misi Presiden Joko Widodo.

“Dengan momentum ini menjadi langkah strategis kedepan dalam mengimplementasikan hal tersebut,” ungkap bupati dua priode itu.

Turut dihadiri Kepala Dinas PM-PTSP Kabupaten Jeneponto Mernawati dan Kepala Bagian humas dan protokol Mustaufiq.

(Firman)

Eksplorasi konten lain dari Sekilas Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca

%d