Daerah

Ahmad Jais Anggota DPRD Kabupaten Takalar Relakan Gaji Selama Dua Bulan untuk Warga Terdampak Covid-19

×

Ahmad Jais Anggota DPRD Kabupaten Takalar Relakan Gaji Selama Dua Bulan untuk Warga Terdampak Covid-19

Sebarkan artikel ini

 

TAKALAR – Anggota DPRD Kabupaten Takalar dari fraksi partai PKS, komisi 3, Ahmad Jais, S.H.I., dikenal dikalangan masyarakat Kabupaten Takalar pada umumnya, dengan memiliki sosok yang begitu santun, berwibawa dan sering membantu dan peduli dari segi kemanusiaan. Ahmad Jais S.H.I., yang kerap disapa Daeng Sitaba ini juga dengan ikhlas ia rela menyumbangkan seluruh gajinya dua bulan untuk warga yang terdampak Virus covid-19/Corona yang terjadi di Kabupaten Takalar. Kamis, (30/04/2020).

Click Here

Sehingga di dalam rapat paripurna DPRD Kabupaten Takalar, yang dilaksanakan gedung DPRD Sempat heboh dan ramai diperbincangkan saat pembacaan susunan anggota pansus di sidang paripurna dan laporan pertanggung jawaban Bupati Takalar ketua DPRD Darwis Sijaya sebut Ahmad jais salahsatu Kandidat bakal calon Bupati Takalar Pilkada yang akan datang.

Sementara itu, tanggapan Ahmad Jais terkait disebut calon Bupati Takalar ia mengatakan Perkataan itu adalah Doa.

“Sebuah Perkataan adalah Do’a, cukup kita Aminkan saja sambil ia tersenyum,” tutupnya.

Reporter : Suherman, S.Pd.

Eksplorasi konten lain dari Sekilas Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca

%d