AdvertorialPolitik

Bapemperda Sampaikan Raperda Inisiatif  PPPP Didalam Rapat Paripurna DPRD Babel

×

Bapemperda Sampaikan Raperda Inisiatif  PPPP Didalam Rapat Paripurna DPRD Babel

Sebarkan artikel ini

BABEL-Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) menyampaikan Raperda Inisiatif Penyelenggaraan Peternakan dan Penyelenggaraan Perhubungan (PPPP)  dalam Rapat Paripurna DPRD Babel, Jum’at (6/3).

Ketua Bapemperda, Nico Plamonia, menjelaskan bahwa Raperda Penyelenggaraan Peternakan ini diharapkan menjadi payung hukum yang jelas di sektor peternakan di bangka belitung agar terciptanya kesejahteraan rakyat.

Click Here

Lebih lanjut, untuk Penyelenggaraan Perhubungan, Raperda ini akan mengatur secara spesifik sarana dan prasarana transportasi di babel sebagai alat perhubungan masyarakat.

Sasaran utamanya adalah, tersusunnya sistem penyelenggaraan perhubungan yang terintegrasi oleh Pemerintah Daerah.  Ungkap Nico Plamonia.

Menanggapi penyampaian Raperda ini, Wakil Gubernur Babel, Abdul Fattah memberikan apresiasi dan dukungan penuh di lingkungan eksekutif dengan berpartisipasi aktif memberikan sumbangan data yang dibutuhkan dalam pembahasan raperda ini nantinya.

Usai dua Raperda ini disampaikan, tim pansus dibentuk dan mulai membahas Raperda ini secara intens di internal pansus, Ujar Abdul Fattah

(Budi).

Eksplorasi konten lain dari Sekilas Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca

%d