DaerahHuKrim

Maraknya Tambang Ilegal di Pa’bentengang-Gowa, Warga Bakal Blokade Jalan

×

Maraknya Tambang Ilegal di Pa’bentengang-Gowa, Warga Bakal Blokade Jalan

Sebarkan artikel ini
Proses Penggalian Tambang di Desa Pa’bentengan, Kecamatan Bajeng, Kabupten Gowa

 

GOWA, SEKILASINDO.COM –Ratusan warga desa Pa’bentengang, Kecamatan Bajeng, merasa diresahkan atas adanya selama ini aktivitas tambang galian C yang diduga ilegal dan telah merusak lingkungan.

Click Here

Sehingga dikabarkan besok (kamis-4/4/19) warga bakal melakukan aksi unjuk rasa dan memblokade jalan utama menuju ditambang ilegal tersebut.

“Besok, warga akan melakukan aksi dan menuntut untuk dilakukan penutupan tambang ilegal itu, kemudian memblokade jalan utama”. Akunya Kepala Desa Pa’bentengan Anwar Daeng Ngopa, Rabu (3/4) malam.

“Saya tidak tau menahu persoalan surat ijin tambang tersebut , tetapi memang tambang itu kuat dugaan tak memiliki izin tambang”. Baru baru ini warga kami kerumah, dan menyampaikan aspirasi mereka yang berencana melakukan aksi demo untuk menolak Tambang tersebut. Ucap Anwar Daeng Ngopa

Eksplorasi konten lain dari Sekilas Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca

%d