DaerahPendidikan

Pemerintah Apresiasi Pengabdian Tenaga Pendidik, Sejumlah Guru di Takalar Terima Satya Lencana Karya Satya

×

Pemerintah Apresiasi Pengabdian Tenaga Pendidik, Sejumlah Guru di Takalar Terima Satya Lencana Karya Satya

Sebarkan artikel ini

TAKALAR, SEKILASINDO.COM – Puluhan tenaga pendidik dan Kepala Unit Pelaksana Teknis (Kepala Sekolah) dari berbagai sekolah di Kabupaten Takalar menerima Satya Lencana Karya Satya dari Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, Senin (17/12/2018).

Click Here

Penghargaan diberikan langsung oleh Bupati Takalar, Syamsari Kitta kepada para tenaga pendidik dan dihadiri sejumlah tamu, salah satunya Camat Sanrobone, Arif Zainal.

Prosesi ini merupakan rangkaian acara dalam penyelenggaraan Upacara Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) di lapangan kantor Bupati Takalar.

Penghargaan diberikan bagi tenaga pendidik yang telah mengabdi selama 10, 20 dan 30 tahun.

Penulis : Suherman

 

Eksplorasi konten lain dari Sekilas Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan Membaca

%d